PRAKERIN : Cara Install Microsoft Office 2010
1.
Extract file Microsoft Office 2010
Professional.rar, kemudian kalian klik dua kali pada setup.exe , setelah keluar jendela popup tekan
tombol run.
2.
Centang kotak I accept the terms of this
agreement , kemudian silahkan tekan tombol continue .
3.
Masukkan product key Microsoft Office 2010 , biasanya
product key ini juga diberikan bersama dengan file setup tersebut.
4.
Klik tombol Install Now .
5.
Tunggu proses installasi hingga selesai, proses ini
memakan waktu yang cukup lama antara 10 sampai dengan 15 menit tergantung dari
spek komputer yang kalian gunakan.
6.
Langkah selanjutnya, silahkan tekan tombol close untuk mengakhiri proses install.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar